KONTEN DILINDUNGI HAK CIPTA. DILARANG KERAS MENJIPLAK, MENGEDIT DAN MEMPERBANYAK SEBAGIAN ATAU SELURUH HALAMAN SITUS INI TANPA IJIN.

Cari Artikel

MENANG DENGAN MENGALAH (3)

“Baiklah,” salah satu dari mereka berbicara dengan nada yang sangat tidak sopan, “Jangan cuma berdiri disana saja seolah kau bisu dan tuli. Kau tahu apa yang kami inginkan. Katakanlah sesuatu! Misalnya, ‘Selamat malam, tuan’ dan beritahu kami betapa indahnya hari ini. Jangan buang waktu kami anak kecil, atau kau akan menyesal. Aku bersungguh-sungguh [...]

MENANG DENGAN MENGALAH (2)

Belum sempat seorangpun menjawab, kami berpapasan dengan sekelompok orang yang kelihatannya sedikit mabuk. Mereka menyanyi dengan gaduhnya ketika melalui tempat itu. Saat cukup dekat dan tahu sedang ada keributan, mereka mulai berteriak gembira karena mungkin bisa menonton perkelahian yang seru. Tapi salah satu dari mereka kemudian mengenali pemimpin [...]

REVIEW J-GAMES: DMC: DEVIL MAY CRY

Sejak dirilis pertama kali tahun 2001 silam, serial Devil May Cry menjadi mesin pencetak uang bagi Capcom. Petualangan Dante sang pemburu iblis dengan gayanya yang cool menjadi tren baru dalam genre hack‘n’slash. Bahkan Devil May Cry 4 yang muncul tahun 2008 mendapatkan nilai sempurna dari sebuah majalah game terkemuka di Jepang yaitu Famitsu. [...]

MENANG DENGAN MENGALAH (1)

Aku ingin mengingat kembali dua kejadian yang mungkin, bisa membantu para pembaca sekalian untuk memahami inti dari karate-do. Kedua peristiwa itu terjadi bertahun-tahun yang lalu di pedesaan Okinawa. Dan keduanya menunjukkan bagaimana seseorang bisa menang dengan cara mengalah. Kejadian pertama terjadi di jalan sebelah barat daya Istana Shuri [...]

REVIEW GAME DOUJIN #39: YOUYOU KENGEKI MUSOU

Membawa dunia fantasi Gensokyo yang indah menjadi nyata tampaknya memang bukan hal gampang. Walau nama besar Touhou sudah 20 tahun merajai dunia game doujin, belum ada developer yang bisa melakukannya. Tapi untunglah, ada developer indie bernama Ankakesupa yang berhasil membuat terkesan pecinta serial Touhou. Mereka merilis sebuah game aksi berjudul [...]

THE BULL FIGHTER: KISAH MASUTATSU OYAMA (3)

Bukan cuma belajar karate Shotokan dan mekanik pesawat terbang, Choi Young Eui juga mengambil nama Jepang untuk dirinya yaitu Masutatsu Oyama. Nama ini adalah alih bahasa Korea untuk “Baedal”, sebuah istana kuno di Korea. Nama Masutatsu Oyama sendiri berarti Gunung yang Besar. Tapi teman-temannya sering menyebutnya dengan Mas Oyama. Bukan tanpa [...]

REVIEW J-MOVIE: BAKUMAN

Remaja SMU biasanya punya impian yang besar, dan di Jepang salah satu impian yang banyak digandrungi remajanya adalah menjadi (mangaka) seniman manga yang sukses. Imbalan untuk sebuah judul manga yang terbit di majalah nasional atau dijual dalam bentuk buku sangat menggiurkan. Belum lagi fans berat yang rela antri demi berfoto atau mendapat tanda [...]